Skutik Suzuki Nex Address 2015, nama Nex untuk pasar Indonesia, nama Address untuk pasar export, Meluncur Oktober di ajang Jakarta Motorcycle Show 2014

27
269

pertamax7.com, sudah dapat jawaban akan kebingungan nama suzuki nex dan suzuki address di artikel lalu ( baca :Penampakan Suzuki NEX Adress 2015 bersama Yamaha Mio J, ngapain tuh? ) kenapa bingung> ya bingung wong body plek kok nama beda ( cek striping )

suzuki nex address

 

^ suzuki address 115- 2015

ternyata cuma beda nama, barang tetap sama, tapi… menurut om laskar suzuki ada tujuan dibalik perbedaan nama yakni..

beda market…

Suzuki-nex-2015-02

^ nex, imho mirip yamaha mio J, namun velg lebih josss, desainpun lebih menawan ( sekali pandang , nampakna lebih joss dari yamaha mio J dan suzuki nex lawas )

Partner
IRC
Honda
FDR

Suzuki-Nex-2015-01

untuk pasar Indonesia, tetap menggunakan nama NEX ( new suzuki Nex 115 superFI ) mengenai gambar diatas munculnya yamaha mio J sudah dijawab langsung oleh om laskar suzuki, josss nan

Lah untuk foto yang ada motor pabrikan sebelah tuh ngapain, biasalah motor baru biasanya diujicobakan keiritan, tenaga dan akselerasi dibandingkan dengan produk kompetitor yang sejenis begitu penuturannya….
Mantab, patut ditunggu nih hasil ujicobanya….

sedangkan suzuki Address….

Suzuki_Nex_Address-2 Suzuki_Nex_Address-1 suzuki address 115

untuk pasar export, dengan basis produksi Indonesia, mantabhhh..

sudah nggak bingung bukan??? yang jelas, timeline launching yamaha suzuki New Nex 2015 ini dikabarkan oleh dapurpacu berbarengan dengan event akbar Jakarta Motorcycle Show 2014 ( JMS 2014 ) pada tanggal 11 sampai 12 Oktober mendatang.. hemm layak ditungggu


 

last… sudah lama dinanti nanti

motor super dari suzuki…

motor keluarga.. suzuki new nex..

motor keluarga.. serbaguna

Untuk kapan saja “Lebih dari cukup”

semoga berguna 😀

27 KOMENTAR

    • Jangan Lupa :
      Kalau membeli motor / kendaraan baru (Khusus Cash) minta harga OFF THE ROAD saja, jangan mau / tolak bila dikasih harga On The Road.
      Karena tidak ada kewajiban konsumen membeli kendaraam On The Road.
      Bila Main dealer atau Dealer ybs menolak agar diadukan kepada Produsen kendaraan tsb.
      Karena tidak ada instruksi produsen kepada Main Dealer dan Dealer untuk menjual On The Road.
      Pengurusan dan pembuatan BPKB dan STNK di Samsat kepolisian sangat mudah sekali, dalam waktu 3 – 5 hari BPKB dan STNK sudah jadi.
      Dan yang pasti harga kendaraan dapat dihemat antara Rp 500,000 – Rp 1,000,000.
      Ayo kesadaraan konsumen harus di perkuat !!!
      Dan pemilik Blog ini juga harus mengingatkan kepada khalayak ramai.
      IMHO.

  1. Teteeep secara fakta didunia nyata walopun para blogger promosi segala macam merk motor jumlah pengunjung dan kemeriahan antara Jakarta Motorcycle Show 2014 (JMS 2014) akan kalah pamor dgn Indonesia International Motor Show 2014 (IIMS 2014), ini bukti masyarakat rela bayar mahal untuk nyaksikan pameran mobil atau beli mobil ketimbang motor (ini fakta bukan ngada2)

  2. velg nya sudah tidak cabang 3 lg . . lumayan tinggal nunggu body keseluruhan & spec nya…soal foto yg ada tidak bikin ni motor fotogenik ya?

  3. sayang spionnya membulat, coba ada sudut atau ada unsur kotak nya makin cool deh. desain dah jauh lebih baik dari nex current model yg serba diirit desainnya

  4. Jangan Lupa :
    Kalau membeli motor / kendaraan baru (Khusus Cash) minta harga OFF THE ROAD saja, jangan mau / tolak bila dikasih harga On The Road.
    Karena tidak ada kewajiban konsumen membeli kendaraam On The Road.
    Bila Main dealer atau Dealer ybs menolak agar diadukan kepada Produsen kendaraan tsb.
    Karena tidak ada instruksi produsen kepada Main Dealer dan Dealer untuk menjual On The Road.
    Pengurusan dan pembuatan BPKB dan STNK di Samsat kepolisian sangat mudah sekali, dalam waktu 3 – 5 hari BPKB dan STNK sudah jadi.
    Dan yang pasti harga kendaraan dapat dihemat antara Rp 500,000 – Rp 1,000,000.
    Ayo kesadaraan konsumen harus di perkuat !!!
    Dan pemilik Blog ini juga harus mengingatkan kepada khalayak ramai.
    IMHO.

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.