Intip Data Eksport Motor AISI Bulan Januari-Juli 2017, Yamaha Raja

3
456

Intip Data Eksport Motor AISI Bulan Januari-Juli 2017, Yamaha Raja

yamaha Nmax 125 Europe Colour
yamaha Nmax 125 Europe Colour

soal eksport, Yamaha Indonesia yang merupakan basis produksi Global untuk beberapa motor dunia tentu akan kipas-kipas dollar mengingat pabrikan dengan logo garpu tala yang khas ini memang sudah di kenal sebagai rajanya eksport motor Made In Indonesia, monggo diintip datanya om..

Eksport Motor AISI

dalam data yang di beberkan oleh AISI kepada detik 15/7/17 terungkap bahwasanya di sepanjang bulan Januari sampai juli 2017 alias 7 bulan mencapai 307158 Unit sepeda motor dengan rincian

  1. Yamaha eksport sebanyak 223.929 unit
  2. Astra Honda Motor mengeksport sebanyak 64.737 unit
  3. TVS tercatat sebanyak 16.542 unit,
  4. Suzuki 14.500 unit
  5. Kawasaki 1.950 unit.

mantap bukan,…

motor yang di eksport yakni skutik ke berbagai negara terutama di asia, sedangkan untuk motor sport, daratan eropa menjadi tujuan utama

nah, ada pemirsa di luar negeri yang beli motor made in Indonesia? monggo om komentarnya.. semoga berguna. salam @ipanase

3 KOMENTAR

Apa Pendapat Pemirsa ?

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.